Maulid


Langit bergemuruh
Arasy berguncang
Alam kursi pun ikut tak tenang
Malaikat malaikat bertabuh memujinya
Bulan bintang memancarkan bias sinar kegembiraan
Bumi berhias indah nan elok menyambutmu
Dan semua itu menyambutmu duhai kekasih
Lenyaplah kegelapan,…
Dan cinta pun merebahkan sayapnya, merangkul jiwa jiwa sepi
Hingga rasa jadi tak terkendali
Hujan pun tak ubahnya air mata cinta kegembiraan
Duhai habibi dekap tubuhku agar selalu di dekatmu,…

0 komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Kunjungan Anda, Semoga Bermanfaat.. :) :D

Allah Karim

Asma ul Khusna

Diberdayakan oleh Blogger.

Postingan

Perangai

Sepercik Pemikiran

Jabir bin Samurah meriwayatkan, Betis Rasulullah kecil dan lembut (sesuai dengan postur tubuh beliau) Tawa Rasulullah adalah senyuman. Ketika saya memandang beliau, saya dapat menyatakan, ‘Kedua mata beliau sangat hitam, namun bukan disebabkan oleh celak’ (HR Tirmidzi, Ahmad dan Hakim)
Abdullah bin Harits bin Jaza’ meriwayatkan, Saya tidak pernah melihat seseorang yang lebih sering tersenyum daripada Rasulullah. (HR Tirmidzi dan Ahmad)
Allohumma Sholli Wa Sallim Wabarik Alaih